Tentang Winamp

Winamp adalah sebuah satu player MP3 yang paling banyak disukai oleh pengguna komputer. Hal ini disebabkan karena fitur yang ada di dalam Winamp sangat menarik.
Beberapa Fitur yang ditawarkan Antara lain :
1. Design yang sangat menarik dan user friendly tentunya
2. Remote Music, Video Playback dan Sharing
3. Multi-channel MP3 dan bisa Surround
4. Terintegrasi dengan pencarian di internet untuk info artis dan lirik
5. Winamp baru telah support dengan skin lama maupun baru
6. Memiliki akses terhadap 18,000 Stasion Radio SHOUTcast
7. Bisa Download Skin dan Plugin secara gratis
8. Gratis download 50 MP3 di eMusic

File yang dapat di mainkan di Winamp:
AAC, it, mod, nst, stm, AIF, itz, MP1, NSV, stz, AIFF, KAR. MP2, OGG, ult, amf, M2V, MP3, okt, flac, VLB, mp3, m3u, m3u8, pls, ASF,M4A,MP4, ptm, WAV, AU, mdz, MPEG, RMI, WMA, AVI, MID, MPG, s3m, WMV, CDA, MIDI, mtm, s3z, xm, far, MIZ, NSA, SND, xmz, 669, VOC, b4s, asx, wpl.

Untuk Donwload secara gratis klik disini!!

0 komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Designed by Posicionamiento Web | Bloggerized by GosuBlogger